Pesawat Trigana Air Tergelincir Beberapa Waktu yang Lalu, KNKT Diminta Selidiki Alasannya

- 23 Maret 2021, 14:50 WIB
KNKT masih menyelidiki insiden pesawat Trigana Air yang lepas landas dari
KNKT masih menyelidiki insiden pesawat Trigana Air yang lepas landas dari /Instagram/@knkt_ri/

Media Magelang - Usai pesawat kargo Trigana tergelincir, KNKT (Komisi Nasional Keselamatan Transportasi) diminta untuk selidiki apa alasan pesawat tersebut lepas landas (take off) dari di bandara Halim Perdanakusuma.

Penyelidikan ini diusulkan oleh pengamat penerbangan Marsekal TNI (Purn) Chappy Hakim, mengenai alasan Trigana Air 737-500 memilih terbang dari bandara Halim Perdanakusuma, 20 Maret 2021 lalu.

Sebelumnya, sudah diketahui penyebab terjadinya insiden pesawat kargo Trigana Air rute Jakarta-Makassar tersebut adalah karena masalah mesin.

Chappy menjelaskan alasannya mengusulkan tindakan ini. Dilansir Media Magelang dari Antara News, Chappy mempertanyakan masalah penerbangan Trigana Air di bandara yang bersifat tidak untuk publik.

Baca Juga: LIVE STREAMING INDOSIAR Piala Menpora Madura FC vs PSS Sleman Kick Off Pukul 15.15 WIB

Baca Juga: Gantikan Amanda Manopo, Defy Eviyana Ungkap Perasaan Perankan Andin Ikatan Cinta

Baca Juga: Jangan Tunggu Saldo Hangus, Segera Beli Kelas Pelatihan Kartu Prakerja Gelombang 14 dengan Cara Ini

“Halim itu kan sebenarnya bandara tertutup atau wilayah terbatas. Restrict area, tidak untuk publik. KNKT harus selidiki,” kata Chappy, dikutip Media Magelang dari Antara News.

Menurut Chappy, mengapa Trigana Air tidak dilepaslandaskan di Bandara Soekarno-Hatta yang memang sudah jelas untuk publik dan lalu lintasnya sedikit.

Halaman:

Editor: Dinda Silviana Dewi

Sumber: antaranews


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x