Jelang Uji Coba Pembelajaran Tatap Muka Di Masa Pandemi, Ini Tips Agar Bisa Menjaga Protkol Kesehatan

- 26 Maret 2021, 10:55 WIB
Guru menggunakan masker saat uji coba pembelajaran tatap muka.
Guru menggunakan masker saat uji coba pembelajaran tatap muka. /ANTARA FOTO/Arif Firmansyah

"Anak-anak yang level SMP dekat tempat ini beberapa sudah mulai sekolah offline. Tapi baru sebagian kelihatannya," ujar seorang mahasiswa yang kerap main skateboard di daerah Jakarta Timur kepada Media Magelang.

Baca Juga: Mahasiswa Boleh Daftar Kartu Prakerja? Berikut Info Lengkapnya

Baca Juga: Dapat Status 'Kamu Belum Berhasil', Mungkin Anda Tipe Pendaftar yang Tidak Akan Bisa Lolos Kartu Prakerja 2021

Baca Juga: Ganjar Pranowo Usulkan Edukasi Petani dalam Rakor Pengembangan Sistem Resi Gudang

Bertemu teman-teman dan guru atau dosen memang menyenangkan, terlebih sudah setahun kegiatan belajar daring berjalan untuk mencegah penyebaran virus corona.

Namun, pelaksanaan pembelajaran tatap muka di tengah pandemi Covid-19 juga tidak boleh mengabaikan protokol kesehatan.

Berikut tips menjaga protokol kesehatan selama pembelajaran tatap muka sebagaimana Media Magelang rangkum dari berbagai sumber:

Selalu persiapkan masker medis lebih dari satu

Siapkan masker medis kemana Anda pergi. Karena bisa jadi Anda beraktivitas dalam waktu cukup lama, persiapkan sekitar dua atau tiga masker medis.

Bawa tisu basah dan hand sanitizer

Halaman:

Editor: Eko Prabowo

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah