Arab Saudi Izinkan Umrah secara Terbatas di Ramadhan 2021. Cek Syaratnya Di Sini!

- 10 April 2021, 15:49 WIB
Ilustrasi jemaah umrah
Ilustrasi jemaah umrah /Pixabay/adliwahid

Media Magelang – Arab Saudi mengizinkan Umrah secara terbatas dengan beberapa syarat tertentu.

Arab Saudi telah kembali membuka negaranya, dan mengizinkan pelaksanaan Umrah meskipun masih secara terbatas dengan sejumlah persyaratan yang harus dipenuhi oleh para jamaah yang telah mendaftar umrah 2021 ini.

Seperti dilansir Media Magelang dari Kemenag pada Kamis, 8 April 2021, perizinan pelaksanaan Umrah yang diberikan oleh Arab Saudi tahun ini diungkapkan oleh Konsul Haji KJRI Jeddah, Endang Jumali, pada Selasa, 6 April 2021.

Baca Juga: Sekolah Kedinasan Politeknik SSN 2021: Link dan Alur Pendaftaran Sekolah Sandi Negara

Baca Juga: Ketahui Delapan Keutamaan Ramadhan, Salah Satunya Bulan Pembebasan. Maksudnya?

Baca Juga: Jadwal Liga Spanyol: Real Madrid VS Barcelona, Live Streaming Gratis 11 April 2021

“Saudi akan membuka izin Umrah mulai awal  Ramadan 1442H,” terang Endang Jumali melalui pesan singkat.

“Izin Umrah dibuka bagi warga negara Arab Saudi dan ekspatriat yang saat ini tinggal di Arab Saudi,” lanjut Endang Jumali.

Endang Jumali memaparkan, terkait perizinan pelaksanaan umrah dari Arab Saudi tersebut disertai dengan beberapa persyaratan yang harus dipenuhi oleh calon jamaah Umrah, yaitu pendaftaran E-Visa para jamaah dilakukan melalui aplikasi Tawakkalna dan Eatamarna.

Halaman:

Editor: Dinda Silviana Dewi

Sumber: Kemenag


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x