Passing Grade dan Jumlah Soal SKD Sekolah Kedinasan 2021 Resmi Diumumkan Kemenpan RB

- 22 Mei 2021, 16:47 WIB
Daftar nilai ambang batas atau passing grade untuk seleksi sekolah kedinasan 2021 resmi dari Kemenpan RB.
Daftar nilai ambang batas atau passing grade untuk seleksi sekolah kedinasan 2021 resmi dari Kemenpan RB. /Media Magelang/

Media Magelang - Kementerian Pendayagunaan Aparatur Sipil Negara dan Reformasi Birokrasi (Kemenpan RB) resmi keluarkan nilai ambang batas atau passing grade untuk  seleksi sekolah kedinasan 2021.

Hal ini berarti peserta seleksi sekolah kedinasan 2021 harus memastikan bahwa nilai ujian seleksi kompetensi dasar (SKD) mereka nanti harus bisa melebihi besaran passing grade yang ditentukan.

Adapun peserta seleksi kompetensi dasar (SKD) adalah pendaftar yang lolos melewati tahap seleksi berkas dan administrasi, dan telah memiliki kartu ujian.

Baca Juga: Rincian Formasi CPNS 2021 Kabupaten Purworejo PDF Bisa Download Di Sini!

 

Berikut adalah rincian jumlah soal dan passing grade dari seleksi kompetensi dasar (SKD) 

Jumlah soal seleksi kompetensi dasar (SKD) sekolah kedinasan 2021

Jumlah total soal seleksi kompetensi dasar (SKD) sekolah kedinasan 2021 ada 110 butir dengan rincian:

a. tes karakteristik pribadi (TKP) 45 butir soal,

Halaman:

Editor: Puspasari Setyaningrum

Sumber: Kemenpan RB


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah