Langkah Cek BLT UMKM 2021 Tahap 3 di BNI dan BRI, Pakai Syarat Ini!

- 20 Juni 2021, 06:00 WIB
Cek Banpres BPUM Rp1,2 juta dalam tahap penyaluran tahap 1 dan 2 yang penerimanya terdaftar di daftar penerima BLT UMKM di laman eform.bri.co.id BRI.
Cek Banpres BPUM Rp1,2 juta dalam tahap penyaluran tahap 1 dan 2 yang penerimanya terdaftar di daftar penerima BLT UMKM di laman eform.bri.co.id BRI. /Instagram.com/@kemenkopukm

- Masukkan NIK KTP

- Masukkan kode verifikasi yang tertera,

- Kemudian klik Proses Inquiry

- Lalu akan muncul informasi status pendaftaran BLT Banpres UMKM atau BPUM ini.

Setelah itu, pelaku usaha mikro hanya perlu datang ke kantor bank terdekat untuk mencairkan bantuannya.

Baca Juga: BLT UMKM 2021 Tahap 3 Kapan Cair? Cek di Web Daftar Penerima Banpres BPUM PNM Mekaar Rp1,2 Juta!

Begitulah informasi terkait dengan cara dapat bantuan BLT UMKM 2021, lengkap dengan cara cek daftar penerima menggunakan NIK KTP di link yang tersedia secara online.

Besaran dana yang diterima adalah Rp1,2 juta dan tidak ada potongan biaya apapun. BLT UMKM ini juga bersifat gratis sehingga tidak perlu dikembalikan ssperti utang.***

Halaman:

Editor: Dinda Silviana Dewi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x