Masih Dibuka, Begini Cara Ajukan BLT UMKM Kota Madiun Secara untuk Cairkan Rp 1,2 Juta

- 21 Juni 2021, 15:05 WIB
Ilustrasi penyaluran BPUM untuk pelaku UMKM Kota Madiun.*
Ilustrasi penyaluran BPUM untuk pelaku UMKM Kota Madiun.* /ANTARA/Umarul Faruq

3. FC KTP Elektronik

4. FC KK (Kartu Keluarga)

5. Surat Keterangan Usaha dari Kelurahan asli terbaru Tahun 2021 atau FC NIB (Nomor Induk Berusaha)

6. Foto Usaha (selfie bersama produk/tempat usaha)

Sebagai catatan, Dinas Tenaga Kerja, Koperasi dan Usaha Kecil dan Menengah Kota Madiun tidak menyediakan formulir dan surat pernyataan, file dapat didownload pada link umkm.madiunkota.go.id/assets/download/BPUM dan dicetak secara mandiri.

 

Bagi pelaku UMKM di Kota Madiun, segera datang sesuai jadwal pendaftaran BLT UMKM 2021 sebelum ditutup pada 24 Juni 2021!***

Halaman:

Editor: Puspasari Setyaningrum

Sumber: Berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x