Pelamar Wajib Tahu! 10 Instansi Ini Gunakan Hasil TOEFL dan Minimal Skor untuk Syarat Seleksi CPNS 2021

- 6 Juli 2021, 15:15 WIB
Ilustrasi lembar kerja tes TOEFL. 10 Instansi pemerintah berikut wajibkan syarat hasil skor tes TOEFL.
Ilustrasi lembar kerja tes TOEFL. 10 Instansi pemerintah berikut wajibkan syarat hasil skor tes TOEFL. /Pixabay/Nguyen Dang Hoang

Media Magelang - Para pelamar wajib tahu ada sepuluh instansi pemerintah yang menjadikan hasil tes TOEFL sebagai syarat melakukan pendaftaran seleksi CPNS 2021.

Namun, tidak semua instansi yang mewajibkan hasil tes TOEFL dengan skor tertentu untuk menjadi syarat seleksi CPNS 2021.

Simak 10 instansi yang gunakan hasil tes TOEFL sebagai syarat melakukan pendaftaran seleksi CPNS 2021, lengkap dengan minimal skor yang ditetapkan.

Adapun pendaftaran seleksi CPNS 2021 mulai dibuka secara resmi oleh pemerintah sejak tanggal 30 Juni 2021.

Baca Juga: Rincian 2.445 Formasi CPNS 2021 Kemenhub, Daftar Pakai Cara Berikut Ini

Proses pendaftaran seleksi CPNS 2021 akan terus berlangsung hingga tanggal 20 Juli mendtang. Pelamar masih bisa mempertimbangkan formasi mana yang ingin dilamar.

Beberapa formasi CPNS 2021 yang berasal dari instansi atau kementerian diketahui memiliki syarat khusus, yaitu dengan melampirkan hasil tes TOEFL.

Hasil TOEFL dengan minimal skor yang ditetapkan bisa menjadi penentu apakah para pelamar lolos ke tahap seleksi CPNS 2021 berikutnya atau tidak.

Umumnya, berkas yang pasti dibutuhkan semua instansi adalah KTP, KK, dan Ijazah, namun ada instansi yang wajibkan TOEFL di seleksi CPNS 2021 kepada pendaftarnya.

Halaman:

Editor: Destri Ananda Prihatini

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah