Bansos BLT UMKM Tahap 3 Dilanjutkan, Cek Info Jadwal, Cara Daftar, dan Daftar Nama Penerima BPUM 2021

- 15 Juli 2021, 05:05 WIB
Program Bantuan Produktif Usaha Mikro (BPUM) atau BLT BPUM UMKM Rp1,2 juta dipastikan akan dilanjutkan.*/
Program Bantuan Produktif Usaha Mikro (BPUM) atau BLT BPUM UMKM Rp1,2 juta dipastikan akan dilanjutkan.*/ /ANTARA/Arif Firmansyah

Media Magelang - Pelaksanaan program bantuan pemerintah BPUM kepada pelaku usaha yaitu BLT UMKM Tahap 3 akan dilajutkan pencairannya pada tahun 2021. 

Melalui program BPUM atau BLT UMKM Tahap 3, pemerintah menyalurkan bantuan modal usaha yang diperuntukkan bagi pelaku usaha mikro yang sudah mendaftarkan diri. 

Sebagai catatan, bantuan pelaku UMKM atau BLT UMKM Tahap 3 saat ini baru mencapai tahap penutupan pendaftaran untuk tahap 2, yang disusul dengan pelaksanaan tahap 3. 

Baca Juga: BLT PNM Mekaar 2021 Akan Dicairkan, Cek di Link banpresbpum.id

Saat ini BLT UMKM tahap 1 dan 2 masih dalam tahapan penyaluran ke pelaku UMKM yang terdaftar sebagai penerima di masing-masing bank penyalur.

Adapun waktu pelaksanaan program BLT UMKM 2021 tahap 3 hingga saat ini belum diumumkan secara resmi oleh pemerintah.

Ada dua bank penyalur yang memberikan layanan mengecek nama penerima secara online, yaitu melalui Bank BRI dan BNI.

Baca Juga: Mudah! Siapkan NIK KTP, Begini Cara Cek Online Penerima Bantuan BLT UMKM 2021 di 2 Link Berikut

Pelaku UMKM yang telah melakukan pendaftara BPUM 2021 untuk tahap sebelumnya bisa mulai mengecek nama masing-masing di laman resmi Bank BRI dan BNI sebagai penerima bantuan.

Halaman:

Editor: Puspasari Setyaningrum

Sumber: Berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah