Gagal Unggah Dokumen Pendaftaran Seleksi CPNS 2021? Ketahui Penyebab dan Solusinya Berikut

- 19 Juli 2021, 11:05 WIB
Ilustrasi rekrutmen calon pegawai negeri sipil (CPNS). Pendaftaran CPNS dibuka hari ini.
Ilustrasi rekrutmen calon pegawai negeri sipil (CPNS). Pendaftaran CPNS dibuka hari ini. /Tangkapan layar/sscasn.bkn.go.id

Media Magelang - Berikut informasi terkait penyebab dan cara mengatasi kendala gagal mengunggah dokumen pendaftaran seleksi CPNS 2021.

Tidak jarang pelamar menghadapi sejumlah kendala saat proses pendaftaran seleksi CPNS 2021 di laman SSCASN.

Salah satu kendala yang kerap terjadi oleh banyak pelamar yaitu masalah gagal mengunggah dokumen persyaratan pendaftaran seleksi CPNS 2021. 

Mengunggah dokumen merupakan salah satu proses yang harus dilakukan pelamar untuk melengkapi pendaftaran seleksi Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) 2021. 

Baca Juga: Begini Cara Buat Akun SSCASN untuk Daftar CPNS dan PPPK 2021

Adanya dokumen-dokumen tertentu termasuk dalam syarat berkas pendaftaran seleksi CPNS 2021, yang diunggah ke portal SSCASN. 

Portal SSCASN digunakan pelamar untuk melakukan pendaftaran seleksi CPNS dan PPPK 2021, termasuk mengunggah dokumen wajib untuk mendaftar formasi. 

Adapun pelaksanaan pendaftaran seleksi CPNS 2021 hingga kini masih dibuka di portal SSCASN melalui laman sscn.bkn.go.id. 

Dibuka sejak 30 Juni 2021, masa pendaftaran seleksi CPNS masih akan berlangsung hingga tanggal 21 Juli mendatang.

Halaman:

Editor: Destri Ananda Prihatini

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah