Sebelum Pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 18 Dibuka, Ini Tips Ikuti Tes Motivasi dan Kemampuan Dasarnya

- 28 Juli 2021, 09:15 WIB
Kartu Prakerja Gelombang 18 direalisasikan bulan Juli hingga Agustus, masyarakat tetap bisa daftar akun di prakerja.go.id.
Kartu Prakerja Gelombang 18 direalisasikan bulan Juli hingga Agustus, masyarakat tetap bisa daftar akun di prakerja.go.id. /Tangkapan layar: Instagram.com/@prakerja.go.id

Media Magelang - Pelaksanaan tahap pendaftaran program Kartu Prakerja gelombang 18 dalam waktu dekat akan dibuka pada tahun 2021.

Para calon peserta bisa mulai melakukan pendaftaran Kartu Prakerja di laman prakerja.go.id saat gelombang 18 dibuka secara resmi pada 2021. 

Adapun pelaksanaan pendaftaran Kartu Prakerja gelombang 18 pada 2021 hingga kini masih belum diumumkan pihak pelaksananya. 

Setiap peserta Kartu Prakerja gelombang 18 diharuskan untuk mengerjakan Tes Motivasi dan Kemampuan Dasar untuk bisa bergabung dan lolos untuk mendapatkan insentif. 

Baca Juga: BOCORAN Kunci Jawaban Serta Pembahasan Soal Tes Motivasi dan Kemampuan Dasar Kartu Prakerja Gelombang 18

Tes Motivasi dan Kemampuan Dasar adalah bagian dari proses pendaftaran Kartu Prakerja gelombang 18 yang segera resmi dibuka. 

Dalam pelaksanaannya, peserta yang ingin melakukan pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 18 perlu melewati Tes Motivasi dan Kemampuan Dasar.

Adanya Tes Motivasi dan Kemampuan Dasar pada proses pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 18 ini berguna untuk menyeleksi para peserta. 

Untuk mengerjakan Tes Motivasi dan Kemampuan Dasar, masyarakat perlu melakukan pendaftaran akun Kartu Prakerja Gelombang 18 terlebih dahulu.

Halaman:

Editor: Destri Ananda Prihatini

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x