Mengenal Nama 68 Paskibraka Nasional 2021, Perayaan HUT RI ke-76 di Istana Negara

- 14 Agustus 2021, 15:15 WIB
Berikut ini daftar 68 Paskibraka Nasional 2021 untuk perayaan HUT RI ke-76 di Istana Negara yang berasal dari seluruh Indonesia.
Berikut ini daftar 68 Paskibraka Nasional 2021 untuk perayaan HUT RI ke-76 di Istana Negara yang berasal dari seluruh Indonesia. /Kemensesneg/

Sebelum mengikuti upacara peringatan Hari Kemerdekaan, ada baiknya mengenal terlebih dahulu putra-putri Indonesia yang akan mengibarkan Merah Putih di Istana Negara.

Berikut ini daftar 68 Paskibraka Nasional 2021 untuk perayaan HUT RI ke-76 di Istana Negara:

  1. Aceh

Nisa Ulhusna dari SMA Negeri 1 Seungan, Kabupaten Nagan Raya.

Aldi Syahputra dari SMA Negeri 1 Kota Subulussalam, Kota Subulussalam.

  1. Sumatera Utara

Ardelia Muthia Zahwa dari SMA Harapan Medan, Kota Medan.

Rifaldy Prayoga dari SMA Shafiyatul Amaliyah, Kota Medan.

  1. Sumatera Barat

Flora Flecia Tanjung dari SMA Negeri 1 Koto XI Tarusan, Kabupaten Pesisir Selatan.

Bimantara Widyanto dari SMA Negeri 1 Payakumbuh, Kota Payakumbuh.

  1. Riau

Hervy Shendyka dari SMK Negeri Tambilahan Hulu, Kabupaten Indragiri Hilir.

Dwita Okta Amelia Herdian dari SMA Negeri 1 Kunto Darrusalam, Kabupaten Rokan Hulu.

Halaman:

Editor: Puspasari Setyaningrum


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah