Bansos BST Kemensos Kembali Cair Agustus 2021 Rp300 ribu, Begini Cara Cek Nama Penerima

- 28 Agustus 2021, 17:40 WIB
ILUSTRASI: Cara benar cek bansos BST Kemensos di link cekbansos.kemensos.go.id tanpa NIK eKTP.
ILUSTRASI: Cara benar cek bansos BST Kemensos di link cekbansos.kemensos.go.id tanpa NIK eKTP. /Tangkap layar cekbansos.kemensos.go.id

Media Magelang - Kemensos kembali mencairkan bansos tunai (BST) senilai Rp300 ribu kepada masyarakat yang memenuhi syarat.

Besaran bansos BST yang diberikan Kemensos ini adalah Rp300 ribu per KK.

Sebelum melakukan pencairan, masyarakat dapat mengecek nama penerima BST Kemensos tersebut dengan cara ini.

Baca Juga: BST Kemensos Kembali Cair Agustus 2021, Cek Penerima Bansos di cekbansos.kemensos.go.id

Kemensos menyalurkan BST senilai Rp300 ribu tersebut mulai bulan Juli lalu dan masih berlangsung hingga Agustus 2021 ini.

Bagi yang ingin mendapatkan dana bansos Rp300 ribu, bisa mengecek nama penerima BST Kemensos 2021 di laman cekbansos.kemensos.go.id

Para penerima BST Kemensos akan mendapatkan dana bansos tunai sebesar Rp300 ribu pada penyaluran periode Agustus 2021.

Baca Juga: 8 Bantuan Pemerintah Ini Masih Cair Agustus 2021: Ada BLT Subsidi Gaji, Kartu Sembako, dan BST Kemensos

Penyaluran bansos BST Kemensos mulai dicairkan kepada penerima akhir bulan Juli hingga September 2021 mendatang.

Halaman:

Editor: Paradisa Nunni Megasari

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah