Daftar Frekuensi Terupdate Satelit Telkom 4 dan Bantuan Set Top Box (STB) dari Kemenkominfo

- 19 Oktober 2021, 05:30 WIB
Program bantuan Kemekominfo akan membagikan bantuan Set Top Box (STB) gratis bagi pengguna TV analog agar bisa menikmati kualitas TV digital.
Program bantuan Kemekominfo akan membagikan bantuan Set Top Box (STB) gratis bagi pengguna TV analog agar bisa menikmati kualitas TV digital. /pixabay/StockSnap

Media Magelang - Frekuensi TV digital Satelit Telkom 4 dapat ditangkap oleh TV analog dengan alat bantu yang bernama Set Top Box (STB) yang dibagikan Kemenkominfo.

Bantuan Kemekominfo akan membagikan bantuan Set Top Box (STB) gratis bagi pengguna TV analog agar bisa menikmati kualitas TV digital.

Dengan migrasi ke TV digital, maka frekuensi RCTI,NET TV, SCTV, hingga Indosiar nantinya akan berubah sesuai satelit Telkom 4.

Namun, bagi warga mampu dan tidak terdaftar di DTKS maka bisa membeli STB langsung ke toko elektronik terdekat dengan harga Set Top Box bervariasi.

Baca Juga: Ada Daftar Nama Penerima Bansos PKH 2021 di DTKS Kemensos, Tahap 4 Sudah Cair!

Bagi masyarakat yang terdaftar di DTKS, berkesempatan mendapat bantuan STB gratis.

Harga Set Top Box diperkirakan mulai dari Rp200 ribuan hingga Rp500 ribu.

Alat STB memang dibutuhkan lantaran frekuensi TV digital tidak dapat diterima oleh TV analog secara langsung.

Baca Juga: Tayangan RCTI Hilang Jadi Gagal Nonton Ikatan Cinta? Catat Daftar Frekuensi TV Digital Terbaru Oktober 2021

Halaman:

Editor: Achmad Cori Renanda

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x