Update Info dari Dinsos Jakarta, BST Kemensos hingga Bansos Rp600 Ribu Ada di Bank DKI?

- 19 Oktober 2021, 15:13 WIB
Kartu Lansia Jakarta Diberikan Dinsos Selama Pandemi Covid-19.
Kartu Lansia Jakarta Diberikan Dinsos Selama Pandemi Covid-19. /Pemprov DKI Jakarta

Media Magelang - Inilah update info dari Dinsos Jakarta tentang BST DKI Rp600 ribu dan bantuan dari Kemensos yang cair bulan ini.

Selama ini BST DKI cair melalui Bank DKI sedangkan bansos Kemensos bisa diambil melalui rekening Bank dan Kantor Pos.

Selama pandemi Covid-19 memang banyak bantuan dari pemerintah mulai dari BST DKI hingga bansos Kemensos berupa bantuan sosial tunai, PKH, dan BPNT.

Baca Juga: Info Update Daftar DTKS Kemensos Bisa Dapat Set Top Box (STB) Gratis Kominfo?

Banyaknya warga yang mengharapkan BST cair kembali, membuat pihak terkait beri klarifikasi.

 

Dinsos Jakarta melalui akun Instagram resmi mereka @dinsosdkijakarta mengunggah postingan tentang BST DKI tahap 7 dan 8.

Dinsos Jakarta memang sudah menyalurkan dana bansos DKI Rp600 ribu via Bank DKI.

Lalu, benarkah dana tersebut pencairan BST DKI tahap 7 dan 8?

Halaman:

Editor: Sonia Okky Astiti

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah