Tata Cara Pencairan BSU Rp1 Juta untuk Pemilik Rekening Bank Swasta, Kemnaker Tambahkan 1,6 Juta Penerima

- 28 Oktober 2021, 07:45 WIB
Ilustrai Uang Rp1 Juta bagi  buruh dan pekerja penerima BSU
Ilustrai Uang Rp1 Juta bagi buruh dan pekerja penerima BSU /Ali Bakti/Bagikan Berita

Baca Juga: Cair Rp1 Juta BSU Untuk Peserta BPJS Ketenagakerjaan 2021, Ini Cara Dapat dan Ceknya!

Karena banyaknya penerima BSU Subsidi Gaji tahun ini maka pencairan dana dilakukan secara bertahap dan direncanakan berakhir dalam 5 tahap.

Penyaluran terakhir merupakan proses pencairan tahap 3 BSU Subsidi Gaji yang masuk ke rekening bank Himbara sebesar Rp1 juta kepada setiap penerima.

Sementara untuk BSU Subsidi Gaji tahap 4 dan 5, akan mengakomodir karyawan dengan rekening bank swasta atau tida memiliki rekening bank Himbara.

Lantas bagaimana cara pencairan bagi penerima BSU Subsidi Gaji Rp1 juta yang bukan pemilik rekening bank Himbara?

Seperti yang sudah diketahui jika BSU Subsidi Gaji akan cair hanya melalui rekening bank Himbara yakni BRI, BNI, BTN, dan Mandiri.

Artikel ini akan menjelaskan bagaimana penerima BSU Subsidi Gaji dapat mencairkan dananya jika tidak memiliki rekening bank Himbara.

BSU Subsidi Gaji merupakan bantuan dari Kemnaker kepada karyawan yang terdampak pandemi Covid-19 yang sudah diberikan sejak tahun 2020.

Kemnaker menargetkan penerima BSU Subsidi Gaji adalah bagi karyawan yang aktif terdaftar dalam BPJS Ketenagakerjaan.

Penerima BSU Subsidi Gaji diperuntukan bagi seluruh karyawan yang memenuhi kriteria.

Halaman:

Editor: Destri Ananda Prihatini

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah