Doa Malam Nisfu Sya'ban 2022, Arab, Latin, dan Tata Cara Sholat Nisfu Sya'ban Berjamaah di Masjid

- 17 Maret 2022, 17:46 WIB
Malam Nisfu Sya'ban tiba.
Malam Nisfu Sya'ban tiba. /PIXABAY /andsproject

Baca Juga: Bacaan Niat, Tata Cara Sholat, Doa-doa Nisfu Syaban Jatuh Kamis Malam hingga Jumat

Dilansir Media Magelang dari berbagai sumber, berikut tata cara sholat Nisfu Sya'ban:

- Bacaan niat sholat Nisfu Sya'ban:

"Usholli sunnatan nisfu sya'baana rak'ataini lillahi ta'ala"

Artinya: "Saya sholat sunnat Nisfu Sya'ban dua rakaat karena Allah Ta'ala."

- Banyaknya shalat 100 rakaat (50 kali salam), lebih baik dilaksanakan berjamaah

- Bacaannya, setiap rakaat setelah membaca Al-Fatihah membaca surat Al-Ikhlas sebanyak 10 kali.

- Waktunya setelah shalat sunat ba'diyah maghrib kemudian dilanjutkan setelah isya

Setelah melaksanakan shalat nisfu sya'ban, Syekh KH Ahmad Shohibul Wafa Tajul Arifin menyarankan dalam maklumat yang ditandatangani pada 20 Maret 2003 agar mengakhiri dengan melaksanakan shalat lidaf'il bala yang dilanjutkan dengan khataman.

- Doa setelah sholat Nisfu Syaban:

Halaman:

Editor: Sonia Okky Astiti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah