Mekanisme Pencairan BLT Minyak Goreng 2022 Rp300 Ribu di Kantor Pos Indonesia

- 14 April 2022, 07:20 WIB
Cara cairkan dana BLT minyak goreng Rp300 ribu tahun 2022 di Kantor Pos.
Cara cairkan dana BLT minyak goreng Rp300 ribu tahun 2022 di Kantor Pos. /Dokumentasi IPSM Kecamatan Coblong

Media Magelang - Berikut mekanisme pencairan dana Bantuan Langsung Tunai (BLT) minyak goreng 2022 Rp300 ribu di Kantor Pos Indonesia. 

Masyarakat yang terdaftar sebagai penerima bantuan BLT minyak goreng dapat mencairkan dana sebesar Rp300 ribu di Kantor Pos terdekat sesuai tata cara yang berlaku. 

Langkah untuk melakukan pencairan dan mengecek nama penerima dana BLT minyak goreng 2022 senilai Rp300 ribu dapat diketahui di sini.

 

BLT minyak goreng senilai Rp300 ribu tahun ini bisa diperoleh masyarakat setelah dinyatakan terdaftar sebagai penerima pada April 2022. 

Baca Juga: Kominfo Bagikan Set Top Box (STB), Pakai NIK KTP Dapatkan Sekarang!

Masyarakat perlu mengecek terlebih dahulu nama masing-masing sebagai penerima untuk melakukan pencairan dana BLT minyak goreng 2022.

Segera cek nama masing-masing melalui laman cekbansos.kemensos.go.id untuk mengetahui status terdaftar jadi penerima BLT minyak goreng 2022.

Para penerima dapat terlebih dahulu mengecek status penerima BLT minyak goreng 2022 dengan login di cekbansos.kemensos.go.id.

Halaman:

Editor: Destri Ananda Prihatini

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x