Cara Cek Penerima Bansos PKH Tahap 2, Mudah via cekbansos.kemensos.go.id

- 3 Juni 2022, 18:45 WIB
Simak penjelasan tentang cara untuk cek nama penerima bansos PKH dan BPNT yang cair di bulan Juni ini hanya menggunakan KTP.
Simak penjelasan tentang cara untuk cek nama penerima bansos PKH dan BPNT yang cair di bulan Juni ini hanya menggunakan KTP. /Pixabay/EmAji

Media Magelang - Melalui laman cekbansos.kemensos.go.id, Anda bisa mengetahui cara mengecek penerimaan dana Bansos PKH Tahap 2.

Bansos PKH Tahap 2 ini diberikan kepada KPM (Keluarga Penerima Manfaat).

Dan sudah dipastikan penerima Bansos PKH Tahap 2 sudah dinyatakan terdaftar dalam DTKS (Data Terpadu Kesejahteraan Sosial).

Bagi ingin tahu apakah Anda terdaftar sebagai Bansos PKH Tahap 2 sudah atau belum, segera melakukan pengecekan di DTKS Kemensos tersebut.

Penerima Bansos PKH Tahap 2 tahun 2022 merupakan masyarakat yang sudah terdaftar di DTKS Kemensos.

Baca Juga: Akses cekbansos.kemensos.go.id Lalu Cek Nama Penerima Bansos PKH Tahun 2022 Pakai Cara Ini

Untuk penerimaan Bansos PKH Tahap 2 nantinya akan diberikan beberapa bantuan, yakni bantuan PKH, Kartu Keluarga Harapan, BPNT, Set Top Box, dan bantuan-bantuan lainnya.

Segera melakukan pengecekan apakah nama Anda sudah terdaftar di DTKS Kemensos via cekbansos.kemensos.go.id.

Agar bisa tau cara pengecekannya, Anda dapat menyimak artikel ini sampai akhir.

Halaman:

Editor: Destri Ananda Prihatini

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x