Mudah Bisa Nonton Siaran TV Digital Tanpa Pasang Set Top Box atau STB, Coba 2 Cara Berikut

- 23 Juli 2022, 08:37 WIB
Ilustrasi Seorang lelaki sedang menonton siaran TV digital.
Ilustrasi Seorang lelaki sedang menonton siaran TV digital. /Pixabay/mohamed Hassan

Media Magelang - Mudah kini masyarakat juga bisa nonton siaran TV digital tanpa pasang Set Top Box atau STB.

Lantas bagaimana caranya bisa nonton siaran TV digital tanpa harus pasang Set Top Box atau STB dahulu?

Masyarakat bisa coba 2 cara nonton siaran TV digital tanpa pasang Set Top Box atau STB berikut ini.

Kini, semua harus berpindah ke siaran TV digital dahulu jika ingin tetap bisa nonton TV seperti biasanya usai penerapan Analog Switch Off (ASO) 2022.

 Baca Juga: AYO Download Cepat Lagu MP3 MP4 dari Video YouTube Gratis via Y2Mate Tanpa Unduh Aplikasi

Migrasi siaran televisi analog ke TV digital atau ASO diberlakukan Kominfo pada tahun ini secara bertahap, yang membuat sebagian masyarakat memerlukan Set Top Box.

ASO tahap 1 yang mulai diterapkan sejak 30 April lalu membuat sebagian masyarakat membutuhkan STB.

Untuk bisa menikmati siaran TV digital tanpa menggunakan Set Top Box (STB) dengan mudah, masyarakat bisa langsung mengecek perangkat televisi yang ada di rumah masing-masing.

Apabila di dalam layar televisi terdapat pilihan DTV, maka televisi tersebut sudah bisa menangkap siaran TV digital tanpa harus menggunakan Set Top Box.

Halaman:

Editor: Devana Dea Prastya

Sumber: Berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah