Informasi Lengkap Rekrutmen PPPK dan CPNS 2022 yang Segera Dibuka Pendaftarannya

- 19 Agustus 2022, 11:15 WIB
Ilustrasi SE PPPK 2022 resmi dari Kemenpan RB
Ilustrasi SE PPPK 2022 resmi dari Kemenpan RB /freepik/Freepik

Media Magelang - Berikut ini informasi lengkap seputar penerimaan PPPK dan CPNS 2022 yang segera dibuka pendaftarannya.

Masyarakat banyak mencari tahu perihal informasi pendaftaran PPPK dan CPNS 2022, yang kabarnya akan segera dibuka.

Kapan dibukanya pendaftaran PPPK dan CPNS 2022? Simak informasi di artikel berita berikut ini.

Hingga saat ini kabar terkait PARK dan CPNS 2022 telah beredar ke permukaan, sehingga banyak masyarakat yang ingin bekerja sebagai tenaga kerja pemerintah mencari tahu informasinya.

Baca Juga: Pendaftaran CPNS dan PPPK 2022 Kapan Dibuka? Cek Informasi Jumlah Formasi yang Dibutuhkan di Sini

Namun sampai saat ini Kepala Badan Kepegawaian Negara, Bima Haria Wibisana mengumumkan jika tahun 2022 tidak ada pembukaan penerimaan CPNS yang baru.

Dilansir Media Magelang, untuk tahun 2022 ini pemerintah hanya fokus kepada pengangkatan tenaga PPPK.

"Kita tahun ini hanya fokus mengangkat Pegawai Pemerintah Perjanjian Kerja (PPPK) karena menyangkut dengan tenaga horror di daerah yang menjadi fokus dan harus selesai sebelum 23 November 2023,” ungkap Bima.

Badan Kepegawaian Negara (BKN) mengatakan kalau pengangkatan PPPK atau P3K tahun ini akan lebih fokus pada tenaga honorer.

Halaman:

Editor: Destri Ananda Prihatini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah