Daftar Subsidi Tepat MyPertamina Bisa Dilakukan Secara Online, Klik Cara dan Syaratnya di Sini

- 10 September 2022, 20:15 WIB
Daftar Subsidi Tepat MyPertamina Bisa Dilakukan Secara Online, Klik Cara dan Syaratnya di Sini
Daftar Subsidi Tepat MyPertamina Bisa Dilakukan Secara Online, Klik Cara dan Syaratnya di Sini /mypertamina.id

Dilansir dari laman resmi MyPertamina, dokumen utama yang dibutuhkan untuk mendaftar aplikasi ini adalah:

1. Kartu Tanda Penduduk (KTP).
2. Surat Tanda Nomor Kendaraan (STNK).
3. Foto mobil tampak depan, roda dan nomor polisi/plat nomor.
4. NPWP (hanya untuk perusahaan).
5. Surat Rekomendasi (untuk non kendaraan).

Untuk kesuksesan pendaftaran harus perhatikan:
1. Foto KTP terbaca.
2. Foto STNK terbaca.
3. Foto kendaraan sesuai dengan STNK.
4. Isi silinder diinput sesuai STNK
5. Jumlah roda dihitung dan sama dengan datang yang diinput.

Adapun tahapan mendaftar aplikasi MyPertamina yaitu:

1. Siapkan KTP, STNK, foto kendaraan dan dokumen pendukung lainnya.

2. Buka laman pencarian atau salin di akhir artikel.

3. Centang informasi memahami persyaratan.

4. Klik daftar sekarang.

5. Ikuti instruksi dalam laman tersebut.

6. Selanjutnya tunggu pencocokan data maksimal tujuh hari kerja di alamat email yang terdaftar, atau Anda dapat mengecek status pendaftaran secara berkala di laman atau aplikasi MyPertamina.

Halaman:

Editor: Sonia Okky Astiti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah