Minta Sekolah Lebih Fleksibel Soal Seragam, Ganjar Pranowo: Tidak Usah Pakai Seragam, yang Penting Ilmunya

- 7 April 2021, 08:47 WIB
Ganjar Pranowo menyarankan kepada pihak sekolah agar lebih fleksibel soal seragam sekolah dalam uji coba Pembelajaran Tatap Muka (PTM).
Ganjar Pranowo menyarankan kepada pihak sekolah agar lebih fleksibel soal seragam sekolah dalam uji coba Pembelajaran Tatap Muka (PTM). /

“Insyaallah ini berjalan dengan baik. Maka tinggal membiasakan, saya ingatkan dan tidak pernah bosen agar bapak ibunya yang mengontrol. 

Dan saya terima kasih ini contoh di MAN 1 ada satgasnya, 10 (orang) satgas ini yang kita harapkan dia monitor terus, keliling terus, elik-elik terus, ngelingke koncone, muride dan sebagainya,” tutur Ganjar.

Ganjar Pranowo berharap, standar ketat protokol kesehatan bisa terus dijaga dan dipatuhi dengan baik oleh siswa, guru, dan seluruh staff sekolah. 

Permintaan Ganjar Pranowo agar sekolah lebih fleksibel tentunya bukan hanya terkait masalah seragam, tetapi juga keamanan para siswa dan guru selama uji coba PTM berlangsung.***

Halaman:

Editor: Puspasari Setyaningrum

Sumber: Humas Pemprov Jateng


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah