Link dan Cara Daftar Vaksinasi Covid-19 Gratis untuk Pelaku UMKM Yogyakarta

- 21 Juni 2021, 16:20 WIB
Ilustrasi pelaksanaan vaksinasi Covid-19 bagi pelaku UMKM Yogyakarta
Ilustrasi pelaksanaan vaksinasi Covid-19 bagi pelaku UMKM Yogyakarta /Yapi Ramadhan/Warta Pontianak

Bagi pelaku UMKM Yogyakarta yang belum mendapatkan vaksin Covid-19 dapat mengikuti program vaksinasi ini dengan syarat tertentu berikut ini.

Syarat pendaftaran vaksinasi

Masyarakat yang boleh mendaftar pada program vaksinasi Covid-19 tersebut adalah pemilik, karyawan, dan keluarga pemilik UMKM.

Selain itu, pengurus, pengelola, anggota, dan keluarga pengelola koperasi juga diperbolehkan mendaftar vaksinasi Covid-19 ini.

Baca Juga: Viral! Video Ambulans Antri di Bangkalan untuk Mengubur Jenazah Covid-19 di TikTok, Berikut Tanggapan Netizen

Tak lupa, bagi pemilik bisnis online shop juga diperilakan mendaftar program vaksinasi Covid-19 asalkan berdomisili di Yogyakarta.

Berikut ini link pendaftaran vaksinasi Covid-19 untuk pelaku UMKM Yogyakarta:

LINK 1

LINK 2

Pada link formulir pendaftaran tersebut calon penerima vaksin Covid-19 wajib mengisi nama usaha UMKM/Koperasi beserta jenis usaha koperasi.

Halaman:

Editor: Paradisa Nunni Megasari

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah