Inilah 4 Tips Kelola Keuangan Saat Lebaran 2021 dan Hindari Kantong Kering!

- 13 Mei 2021, 10:05 WIB
Ini dia tips atur keuangan saat lebaran 2021, dan hindari kantong kering
Ini dia tips atur keuangan saat lebaran 2021, dan hindari kantong kering /Pexels

Media Magelang- Berikut ini akan dijelaskan empat tips bagi anda untuk kelola keuangan dengan baik saat lebaran 2021.

Sangat diperlukan bagi anda untuk kelola keuangan anda saat lebaran 2021 ketika sudah menerima THR. 

Tips mengelola keuangan anda saat lebaran 2021 ini sangat perlu dilakukan agar kantong anda tidak kering. 

Bila sudah menerima THR, rasanya ingin membeli hal-hal yang kita inginkan. Tapi apakah hal-hal yang kita inginkan tersebut memang bermanfaat bagi kita?

Baca Juga: Kue Khas Lebaran 2021: Ini Resep Mudah Membuat Lidah Kucing

Simak artikel ini hingga habis untuk kelola keuangan anda menjelang lebaran 2021, terutama ketika sudah menerima uang THR.

Pertama, susun terlebih dahulu hal-hal yang anda inginkan. Anda bisa lakukan hal ini di notes ponsel pribadi anda atau ditulis di buku catatan.

Prioritaskan hal-hal yang anda inginkan, dan pikirkan apa manfaatnya bagi anda dan keluarga. Jangan langsung membeli.

Kedua, buat anggarannya. Apabila sudah memprioritaskan apa yang anda ingin beli, pasang range harga barang yang ingin anda beli.

Halaman:

Editor: Amallia Putri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x