Kartu BCA Diblokir Sebab Belum Ganti Versi Chip? Ini Dia Solusinya

- 3 Desember 2021, 10:40 WIB
Ilustrasi kartu ATM BCA.
Ilustrasi kartu ATM BCA. /Instagram/@goodlifebca

Media Magelang – Bank Central Asia (BCA) secara resmi telah mengumumkan perihal kartu BCA diblokir apabila belum diganti dengan versi chip.

Sehingga apabila nasabah belum menggantikan kartu BCA versi chip maka kartu tersebut akan otomatis terblokir dan tidak akan bisa digunakan.

Namun, bagi para nasabah yang lupa perihal adanya pengumuman kartu BCA yang diblokir apabila belum ganti chip, tidak perlu khawatir sebab dalam artikel ini akan diberi tahu solusinya.

Baca Juga: 6 Berkas Wajib Disiapkan Karyawan Pemilik Bank BCA/Swasta Jika Ingin BSU Subsidi Gaji Tahap 5 Kemnaker Cair

Kartu BCA yang belum menjadi versi chip diumumkan akan otomatis diblokir pada Tanggal 1 Desember 2021.

Untuk itu, berikut solusi untuk para nasabah yang belum ganti kartu BCA menjadi versi chip, dilansir Media Magelang dari laman resmi Bank Central Asia (BCA):

1. Hubungi Halo BCA 1500888

Hal ini merupakan Langkah dasar bagi mereka yang tidak mempunyai mobile banking BCA, untuk tetap bisa melakukan penggantian kartu BCA dalam versi chip.

Baca Juga: Cara Pencairan BSU Tahap 5 untuk Pemilik Rekening BCA November 2021!

Halaman:

Editor: Puspasari Setyaningrum

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x