Yuk Bikin Mac and Cheese Creamy tanpa Keju! Simple Banget

- 5 Maret 2022, 10:45 WIB
Mac and Cheese Creamy tanpa Keju
Mac and Cheese Creamy tanpa Keju /Potret Mac and Cheese Siap Saji/istockphoto

Media Magelang – Mac and cheese adalah salah satu makanan western yang banyak ditemui di Indonesia.

Mac and cheese adalah hidangan yang sering dijumpai di negara-negara Eropa dan Amerika.

Meskipun Mac and Cheese adalah makanan yang termasuk comfort food dan mudah dibuat, ada beberapa orang Indonesia yang kurang suka dengan rasa keju yang kuat.

Jangan khawatir untuk orang yang tidak begitu suka dengan rasa dan aroma keju yang terlalu kuat, tetapi ingin merasakan hidangan barat ini, berikut resep simple yang bisa ditiru.

Baca Juga: Resep Membuat Kue Tradisional Sarang Semut yang Kenyal dan Nikmat

Resep Mac and Cheese tanpa Keju

Bahan-bahan yang diperlukan

  • Makaroni pipa 200 gram
  • Susu full cream 250 mililiter
  • Minyak 5 sdm
  • Sosis sapi/ayam 3 buah
  • Air 300 mililiter
  • Daun seledri
  • Bawang putih 3 siung

Bumbu kering

  • Bubuk perasa keju 4 sdm
  • Lada 1 sdt
  • Garam 1 sdt
  • Gula 1 sdt
  • Kaldu bubuk 1 sdt
  • Bubuk pala secukupnya

Baca Juga: Link Download game Emoji Mic Emoji Mix, Bisa Dibuat dengan Mudah Pakai Google Keyboard

Halaman:

Editor: Sonia Okky Astiti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x