Kenali 9 Karakteristik MBTI INTJ, Apakah Kamu Salah Satunya?

- 26 September 2022, 13:15 WIB
5 Kelebihan dan Kekurangan INTJ, Ada Apa Saja?
5 Kelebihan dan Kekurangan INTJ, Ada Apa Saja? /pexels/Yaroslav Shuraev

Media Magelang - MBTI dikembangkan oleh Isabel Briggs Myers dan Katharine Briggs yang menggunakan teori psikologi Jung.

Dalam tes kepribadian ini, MBTI memiliki empat skala kecenderungan antara lain Extrovert vs Introvert, Sensing vs Intuition, Thinking vs Feeling, Judging vs Perceiving.

INTJ atau Introverted, Intuitive, Thinking, Judging ini adalah satu jenis kepribadian dari 16 kepribadian yang ada dalam MBTI.

INTJ sendiri terdiri atas unsur introverted, intuitive, thinking dan judging. Menurut beberapa sumber, orang dengan kepribadian INTJ jumlahnya hanya dua persen dari populasi manusia.

Baca Juga: Segini Tunjangan Profesi Guru Atau TPG 2022, Sertifikasi Dihapus?

INTJ sering disebut juga sebagi karakter arsitek atau ahli strategi. Sebagaimana kepribadian MBTI lainnya, INTJ juga memiliki ciri khas. Orang dengan tipe kepribadian INTJ biasanya sangat analitis, kreatif, dan logis.

Dalam memilih circle pertemanan, INTJ cenderung lebih memilih teman yang juga introvert, rasional, dan minim drama emosional.

INTJ juga cenderung menyendiri dan mandiri, sehingga ketika menjadi orang tua mereka akan cenderung melatih anak-anak mereka untuk menjadi pemikir kritis mandiri yang mampu memecahkan masalah sendiri.

Seorang INTJ juga kerap melihat berbagai hal dalam gambaran besar dan punya pemikiran visioner sehingga orang-orang INTJ biasanya termasuk tipe orang yang sangat well prepared.

Halaman:

Editor: Destri Ananda Prihatini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x