Kriteria Peserta dan Cara Daftar dtks.kemensos.go.id Untuk Dapat Bansos BPNT 2021

- 17 Januari 2021, 06:30 WIB
Cara daftar dtks.kemensos.go.id agar dapat bansos BST Rp 300 ribu, PKH, dan Program Kartu Sembako atau BPNT Rp 200 ribu.
Cara daftar dtks.kemensos.go.id agar dapat bansos BST Rp 300 ribu, PKH, dan Program Kartu Sembako atau BPNT Rp 200 ribu. /ZonaPriangan/Yudhi Prasetiyo
  1. Tidak ada pendaftaran secara online. Lakukan pendaftaran peserta Keluarga Penerima Manfaat (KPM) ke aparat pemerintah daerah setempat seperti RT/RW atau ke kantor kelurahan/desa.
  1. Setelah mendaftar, nantinya akan mendapat surat pemberitahuan berisi teknis pendaftaran di tempat yang telah ditentukan.

Baca Juga: Siaran SCTV dan Indosiar Hilang dari Parabola, Segera Ganti Bagian Ini Agar Bisa Terus Nonton!

  1. Setelahnya, Anda membawa data pelengkap seperti KTP, NIK, Kartu Keluarga (KK), dan Kode Unik Keluarga dalam Data Terpadu.
  1. Data yang telah dilengkapi, kemudian akan diproses oleh Himpunan Bank Milik Negara (HIMBARA), kantor kelurahan, dan kantor wali kota/kabupaten.
  1. Setelah berhasil diverifikasi, nantinya akan dibuatkan rekening bank, dan akan diberikan Kartu Keluarga Sejahtera (KKS).

Baca Juga: Aksi Mbak You Buat Ramalan Jokowi 2021, Guntur Romli: Harus Dipertanggungjawabkan Biar Gak Tuman!

Pengecekan kepesertaan DTKS, bisa dilihat di laman https://dtks.kemensos.go.id/, atau melalui aplikasi SIKS-Dataku.***

Halaman:

Editor: Puspasari Setyaningrum


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x