Cair sampai 50 GB! Ini Cara Dapat Bantuan Kuota Internet Gratis Kemdikbud 2021

- 18 Februari 2021, 06:01 WIB
Seorang guru menunjukkan pesan pemberitahuan mendapatkan kuota gratis dari Kemendikbud di SMP NU Al Ma'ruf, Kudus, Jawa Tengah, Selasa (29/9/2020).*
Seorang guru menunjukkan pesan pemberitahuan mendapatkan kuota gratis dari Kemendikbud di SMP NU Al Ma'ruf, Kudus, Jawa Tengah, Selasa (29/9/2020).* /ANTARA FOTO/Yusuf Nugroho/

Media Magelang – Bantuan kuota internet gratis dari Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemdikbud) untuk tahun 2021 akan cair sampai 50 GB.

Kemdikbud memberi jumlah bantuan kuota internet gratis dengan nominal yang bervariasi, dengan jumlah tertinggi sampai 50 GB.

Bantuan kuota internet gratis akan disalurkan Kemdikbud selama empat bulan berturut-turut, mulai Maret, April, Mei, hingga Juni 2021.

Baca Juga: Begini Reaksi yang Dirasakan Wapres Ma'ruf Amin Usai Divaksin Covid-19

Kuota internet gratis ini diberikan Kemdikbud untuk mendukung berjalannya kegiatan belajar mengajar daring dengan lancar dan efektif selama masa pandemi Covid-19.

Pelajar dan pengajar mulai jenjang TK, SD, SMP, SMA, hingga kuliah menjadi target penerima kuota internet gratis dari Kemdikbud di tahun 2021.

Atas terselenggaranya program kuota internet gratis dan program pendidikan Kemdikbud lainnya, pemerintah mengalokasikan anggaran sebesar 550 triliun dalam APBN 2021.

Baca Juga: Dapat Giliran Vaksinasi Covid-19, Ma’ruf Amin Buktikan Sinovac Aman untuk Lansia

Lebih lengkapnya, rincian bantuan kuota internet gratis bagi pelajar dan pengajar dari Kemdikbud 2021, yaitu sebagai berikut.

Halaman:

Editor: Dinda Silviana Dewi

Sumber: Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x