Tips Lolos CPNS 2021: Pastikan Nama Terdaftar untuk Seleksi Berkas, Ini Cara Cek di Data Kependudukan Dukcapil

- 3 April 2021, 19:40 WIB
Pendaftaran akan dibuka, ini cara cek data kependudukan di Dukcapil agar tidak salah saat daftar dan melengkapi berkas CPNS 2021.
Pendaftaran akan dibuka, ini cara cek data kependudukan di Dukcapil agar tidak salah saat daftar dan melengkapi berkas CPNS 2021. /tangkapan layar sscasn.bkn.go.id

WA : 08118005373

SMS : 08118005373

Email : [email protected]

Menjadi catatan penting bahwa proses rekrutmen CPNS 2021 akan menerapkan protokol kesehatan agar mencegah penyebaran Covid-19.

Berdasarkan informasi resmi BKN formasi kebutuhan ASN 2021 sebanyak 1.275.387 orang.

Rincian dari kebutuhan ASN antara lain:

  1. Instansi pemerintah pusat sebanyak 83.669 orang
  2. Instansi daerah provinsi, kabupaten dan kota sebanyak 1.191.718 orang

Berdasarkan alokasi jabatan terbanyak CPNS 2021 pada yang dibutuhkan oleh pemerintah pusat sebagai berikut:

-Jabatan dosen

-Penjaga tahanan

-Penyuluh keluarga berencana

Halaman:

Editor: Puspasari Setyaningrum

Sumber: SSCN BKN


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah