Dibuka Bulan Mei! Ini Syarat CPNS 2021 untuk Putra Putri Lulusan Terbaik dan Disabilitas

- 18 April 2021, 15:25 WIB
Informasi terbaru. Pendaftaran CPNS dibuka akhir Mei 2021.
Informasi terbaru. Pendaftaran CPNS dibuka akhir Mei 2021. /tangkapan layar sscasn.bkn.go.id

Media Magelang - Pendaftaran seleksi CASN 2021 untuk CPNS dan PPPK rencananya akan segera dibuka pada pada Mei-Juni 2021.

Pada seleksi CPNS tahun ini, ada formasi khusus yang dibuka di pemerintah pusat dan pemerintah daerah.

Formasi khusus yang dibutuhkan di pemerintah pusat adalah putri/putri lulusan terbaik (cumlaude) dengan jumlah minimal 10 persen dan penyandang disabilitas minimal 2 persen, diaspora dan perekrutan putra dan putri Papua serta Papua barat.

Baca Juga: Masih Ada di Pendidikan Indonesia, Tiga Dosa Besar Ini Harus Diatasi

Baca Juga: Hamil saat Puasa? Berikut Tips untuk Ibu agar Aman dalam Menjalankan Puasa Bulan Ramadhan

Baca Juga: Viral! Syekh Ahmad Al-Misry Cium Kaki Peserta Hafiz Indonesia 2021, Ternyata Ini Alasannya

Untuk pemerintah daerah, formasi khusus yang dibutuhkan adalah lulusan terbaik (cumlaude) dengan jumlah sesuai kebutuhan, penyandang disabilitas dengan kebutuhan 2 persen serta diaspora.

Dikutip Media Magelang dari akun Instagram @cpnsindonesia pada 14 April 2021, berikut adalah syarat CPNS 2021 untuk cumlaude dan disabilitas.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by CPNS INDONESIA (@cpnsindonesia)

Halaman:

Editor: Dinda Silviana Dewi

Sumber: CPNS INDONESIA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x