Banpres BPUM UMKM 2021 Belum Cair? Segera Telpon Nomor Layanan Pengaduan Kemenkop UKM!

- 16 Mei 2021, 16:05 WIB
Banpres BPUM UMKM 2021 Belum Cair? Segera Telpon Nomor Layanan Pengaduan Kemenkop UKM!
Banpres BPUM UMKM 2021 Belum Cair? Segera Telpon Nomor Layanan Pengaduan Kemenkop UKM! /Tangkap Layar / lapor.go.id

Melalui situs resmi kemenkopukm.go.id, Kemenkop RI menjelaskan tentang Layanan Pengaduan BLT UMKM.

Pada poin 3 di lampiran Surat Pengaduan Call Center BPUM yang diterbitkan Kemenkop RI, tertulis bahwa pemilik usaha mikro yang belum dapat BLT UMKm bisa lapor via telepon atau WhatsApp.

Baca Juga: Sinopsis dan Link Streaming Mouse Episode 20, Terbongkarnya Motif OZ dan Nasib Ba Reum Selanjutnya!

“Apabila terdapat indikasi penyalahgunaan berupa pemotongan dana BPUM, dapat melaporkan ke Kementerian Koperasi dan UKM melalui call center 1500587 atau WhatsApp center 0811450587,” tulis Kemenkop RI.

Namun faktanya tak hanya melalui telepon dan WhatsApp call center saja, Layanan Pengaduan BLT UMKM Kemenkop RI juga menyediakan wadah aduan melalui situs.

Simpan daftar kontak untuk melapor masalah BPUM ke Layanan Pengaduan BLT UMKM Kemenkop RI:

 

1. Aduan BLT UMKM atau BPUM melalui situs lapor.go.id di link berikut https://www.lapor.go.id/instansi/kementerian-koperasi-dan-usaha-kecil-menengah

2. Hotline aduan BLT UMKM atau BPUM ke 1500-857

3. Aduan BLT UMKM atau BPUM via WhatsApp di nomor 0811-1450-587

Halaman:

Editor: Achmad Cori Renanda


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah