Catat! Kemenpan RB Siapkan Formasi CPNS 2021 Untuk Lulusan SMA

- 25 Mei 2021, 21:00 WIB
formasi lulusan SMA CPNS 2021
formasi lulusan SMA CPNS 2021 /Humas Pemkot Surabaya 

Media Magelang - Simak baik-baik penjelasan formasi CPNS 2021 untuk lulusan SMA dari Kemenpan RB berikut ini.

Kemenpan RB memastikan bahwa masyarakat dengan kualifikasi pendidikan lulusan SMA akan mendapatkan jatah formasi pada seleksi CPNS 2021.

Bagi lulusan SMA yang berminat mendaftar seleksi CPNS 2021 dapat mengikuti seleksi melalui sistem sekolah kedinasan, PPPK, maupun CPNS itu sendiri.

Baca Juga: PERMANEN! Kode Redeem PUBG 26 Mei 2021, Aksesoris dan Ratusan Hadiah Menarik Khusus Besok Saja!

Hal ini sejalan dengan aturan baru seleksi CPNS 2021 yang dibuka melalui tiga jalur, yaitu sekolah kedinasan, PPPK, dan CPNS.

Untuk proses pendaftaran CPNS 2021 jalur sekolah kedinasan sudah dibuka sejak 30 April lalu dan proses seleksi akan dilaksanakan minggu depan.

Sementara itu, seleksi CPNS 2021 jalur PPPK dan CPNS akan dibuka pada 31 Mei mendatang.

Baca Juga: Gara-gara Trailer Ikatan Cinta 25 Mei 2021, Tagar #ANDINHARUSHAMIL9BULAN Trending di Twitter

Kemenpan RB melalui Plt. Deputi bidang SDM Aparatur Teguh Widjinarko menjelaskan bahwa pada dasarnya lulusan SMA/sederajat dapat mendaftar pada semua jalur seleksi ASN tahun ini.

Halaman:

Editor: Paradisa Nunni Megasari

Sumber: Kemenpan RB


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah