Selamat Jika Dapat SMS Ini dari BRI-INFO, Anda Lolos Jadi Penerima Bansos BPUM BLT UMKM Rp1,2 Juta!

- 8 Juni 2021, 18:20 WIB
Ilustrasi Banpres BPUM.
Ilustrasi Banpres BPUM. /Unsplash.

Media Magelang - Bank BRI akan mengirimkan SMS kepada pelaku usaha yang lolis sebagai penerima bansos BPUM BLT UMKM Rp1,2 juta.

SMS pemberitahuan akan diterima sebagai tanda jika pelaku dinyatakan lolos sebagai penerima bansos BPUM BLT UMKM Rp1,2 juta yang merupakan salah satu program bantuan  dari Kemenkop UKM. 

Bank penyalur seperti BRI akan langsung mengirimkan SMS pemberitahuan kepada pelaku usaha yang telah mendaftar dan dinyatakan lolos sebagai penerima bansos BPUM BLT UMKM untuk bisa segera melakukan pencairan dana sebesar Rp1,2 juta.

Baca Juga: BSU Subsidi Gaji Cair Juni 2021? Ini Syarat dan Cara Daftar BLT BPJS Ketenagakerjaan Mudah

Adapun SMS hanya dikirimkan kepada pelaku usaha yang lolos sebagai penerima bansos BPUM BLT UMKM.

Berikut bunyi pesan singkat atau SMS yang nantinya didapatkan penerima bansos BPUM BLT UMKM untuk bank penyalur BRI:

"Nsb Yth....... / Pemilik rek.... Anda terdaftar sebagai penerima Banpres Produktif (BPUM). Untuk verifikasi dan pencairan silahkan menghubungi kantor BRI terdekat dengan membawa e-KTP."

Jika tidak kunjung mendapatkan SMS pemberitahuan dari bank penyalur, pelaku usaha bisa langsung mengecek mandiri nama masing-masing secara online.

Baca Juga: Gagal Menerima Rp 3,6 Juta BPUM UMKM 2021? Cek Lagi, Mungkin Ini Penyebabnya

Halaman:

Editor: Puspasari Setyaningrum

Sumber: berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x