Pendaftaran Segera Dibuka, Ini Cara Buat Akun SSCN untuk Daftar CPNS dan PPPK 2021

- 29 Juni 2021, 05:40 WIB
Cara Mudah Buat Akun SSCN untuk Daftar CPNS dan PPPK 2021
Cara Mudah Buat Akun SSCN untuk Daftar CPNS dan PPPK 2021 /web sscn.bkn.go.id

Media Magelang - Segera dibuka Pendaftaran Calon Pegawai Negeri Sipil CPNS dan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja pada seleksi CPNS dan PPPK 2021 yang diselenggarakan oleh BKN.

Para peserta seleksi CPNS dan PPPK 2021 harus segera mempersiapkan diri dengan memiliki akun SSCN.

Masyarakat yang memenuhi syarat bisa mengikuti seleksi CPNS dan PPPK 2021 dengan memiliki akun SSCN.

Baca Juga: CPNS 2021 Segera Dibuka! Simak Syarat Batas Usia Minimum Pelamar di 4 Instansi Pemerintah Berikut

Portal SSCN dibuka untuk memfasilitasi para pendaftar sehingga apabila belum pernah mendaftar sebelumnya diharap segera membuat akun.

Pada seleksi CPNS dan PPPK 2021, sistem seleksi calon ASN melalui satu portal rekruitment resmi SSCN.

Oleh karena itu menjadi penting bagi calon peserta memahami langkah pendaftaran yang dimulai dengan pembuatan akun di portal resmi SSCN.

Sebagai langkah awal mengikuti seleksi CPNS 2021, berikut cara membuat akun SCCN:

Baca Juga: Syarat Daftar CPNS 2021, BKN: Nantikan Pengumuman Penting 29 Juni 2021 Nanti

Halaman:

Editor: Puspasari Setyaningrum

Sumber: Berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x