Karyawan di 7 Sektor Pekerjaan Ini Akan Terima Bantuan BSU BPJS Ketenagakerjaan 2021 Rp1 Juta

- 6 Agustus 2021, 15:15 WIB
Daftar Bank Penyalur Yang bisa Cairkan BLT BPJS Ketenagakerjaan 2021, Cek Disini Siapa Tahu Kamu Terdaftar!
Daftar Bank Penyalur Yang bisa Cairkan BLT BPJS Ketenagakerjaan 2021, Cek Disini Siapa Tahu Kamu Terdaftar! /

Baca Juga: Cara Cek Penerima BSU BPJS Ketenagakerjaan 2021, Pekerja Bisa Dapat Bantuan Subsidi Gaji Rp1 Juta

Dengan diperpanjangnya PPKM level 4 hingga 2 Agustus 2021, diharapkan pekerja yang namanya masuk di daftar penerima bisa terbantu dengan adanya BSU Rp1 juta dari pemerintah.

Adapun jenis karyawan yang termasuk tujuh sektor pekerjaan yang pekerjanya bisa mendapatkan bantuan tunai BSU BPJS Ketenagakerjaan 2021 Rp1 juta adalah:

Tujuh sektor pekerjaan yang bisa bapat BSU BPJS Ketenagakerjaan 2021

1. Industri barang konsumsi.

2. Perdagangan.

3. Jasa (kecuali jasa pendidikan dan kesehatan).

4. Transportasi.

5. Aneka industri.

6. Properti.

Halaman:

Editor: Destri Ananda Prihatini

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah