BSU BPJS Ketenagakerjaan 2021 Hanya Bisa Dicairkan via Bank Ini!

- 12 Agustus 2021, 20:25 WIB
Ini dia daftar bank yang akan salurkan BSU BPJS Ketenagakerjaan 2021
Ini dia daftar bank yang akan salurkan BSU BPJS Ketenagakerjaan 2021 /Emaji/Pixabay/

Saldo minimal Bank Mandiri
Tabungan Rupiah Rp500.000
TabunganKu Rp20.000
Tabungan Payroll Rp10.000
Tabungan NOW Rp50.000

Baca Juga: Bantuan Subsidi Upah Segera Cair Rp500 Ribu, Pegawai Honorer bisa Dapat BSU

Saldo minimal BNI
Saldo minimal BNI Taplus Rp150.000
Saldo minimal BNI Taplus Pegawai disesuaikan dengan perjanjian kerja sama
Saldo minimal BNI Taplus Muda Rp50.000
Saldo minimal BNI Tapenas Rp100.000

Saldo minimal BRI
Saldo minimal BritAma Rp50.000
Saldo minimal Simpedes Rp50.000
Saldo minimal BritAma X Rp10.000

Saldo minimal BTN
Saldo minimal BTN Cermat Ponsel Gratis
Saldo minimal BTN Cermat Gratis
Saldo minimal BTN Pensiunan Rp10.000
Saldo minimal BTN e’Batarapos Rp20.000
Saldo minimal BTN Batara Rp50.000

Saldo minimal Tabungan Syariah Indonesia
BSI Easy Rp50.000
BSI Giro Rp500.000
BSI Tabungan Ku Rp. 20.000 (Tanpa ATM) Rp50.000 (Dengan ATM)

Lebih lanjut, apabila pekerja merasa saldonya di bawah jumlah minimal bisa segera cek ke bank masing-masing untuk memastikan rekeningnya masih aktif.

Adapun penyaluran bansos Rp 1 juta bagi para pekerja di wilayah yang menerapkan PPKM Level 4 telah dipastikan oleh Menaker Ida Fauziyah. 

"Mekanisme penyaluran bantuan subsidi upah di berikan kepada pekerja atau buruh sebesar Rp 500 ribu per bulan, selama 2 bulan yang akan diberikan sekaligus. Artinya 1 kali pencairan dan pekerja akan menerima subsidi Rp 1 juta," terang Menaker.

Lebih lanjut, simak syarat terbaru perima BSU BLT Subsidi Gaji 2021:

Halaman:

Editor: Amallia Putri

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah