Subsidi Gaji Belum Diterima? Ini Langkah untuk Verifikasi Data BSU Tahap 4 dan 5

- 15 September 2021, 05:14 WIB
ILUSTRASI: BSU Subsidi Gaji baru cair ke 3,4 juta pekerja hingga 10 September 2021.
ILUSTRASI: BSU Subsidi Gaji baru cair ke 3,4 juta pekerja hingga 10 September 2021. /Tangkap layar Instagram.com/ @kemnaker

Media Magelang - Jangan sampai pekerja meneui kendala dalam menerima BSU Tahap 4 dan 5.

Diketahui BSU Tahap 4 dan 5 akan jadi dua periode pencairan terakhir dari penyaluran Subsidi Gaji di tahun 2021 oleh Kemnaker.

BSU Tahap 4 dan 5 dikabarkan bakal cair ke rekening masing-masing, namun nyatanya beberapa pekerja masih terkendala verifikasi data.

Baca Juga: Daftar 10 Karyawan yang Tak Dapat BSU BLT Subsidi Gaji Rp1 Juta, Apakah Anda Termasuk?

Diketahui data pekerja harus terverifikasi agar bisa dimasukkan menjadi penerima BSU 2021 oleh BP Jamsostek yang akan diserahkan pada Kemnaker sebagai lembaga penyalur bantuan.

Sebagai sumber data yang digunakan pada penyaluran BLT Rp1 juta, BP Jamsostek harus memastikan data penerima terverifikasi dan sesuai dengan persyaratan yang ditentukan Kemnaker.

Agar pekerja bisa menerima transfer Bantuan Subsidi Upah Rp1 juta bersama dengan rekan-rekannya, simak bagaimana cek verifikasi data di artikel berikut.

Baca Juga: BSU BLT Subsidi Gaji Tahap 2 Segera Cair ke Pekerja Sesuai Data BPJS Ketenagakerjaan

Anggoro Eko Cahyo selaku Ditektur Utama BPJAMSOSTEK menegaskan, pihaknya akan bekerja sama dengan HRD perusahaan untuk pembuatan rekening bank Himbara, namun para pekerja harus sudah mengumpulkan beberapa data berikut ini:

Halaman:

Editor: Puspasari Setyaningrum


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah