Update Daftar Frekuensi TV Digital RCTI, Trans TV, NET TV Oktober 2021 dan Cara Dapat Set Top Box (STB) Gratis

- 9 Oktober 2021, 08:40 WIB
Ilustrasi penggunaan STB.  Update Daftar Frekuensi TV Digital RCTI, NET TV, Trans TV Oktober 2021 dan Cara Dapat Set Top Box (STB) Gratis
Ilustrasi penggunaan STB. Update Daftar Frekuensi TV Digital RCTI, NET TV, Trans TV Oktober 2021 dan Cara Dapat Set Top Box (STB) Gratis /Pixabay

Media Magelang – Berikut ini informasi update daftar frekuensi TV digital seperti RCTI, Trans TV, NET TV, dan masih banyak lagi bulan Oktober 2021.

Masyarakat harus sudah menyiapkan Set Top Box (STB) menjelang peralihan siaran TV analog ke TV digital, perangkat tersebut digunakan agar bisa nonton siaran TV digital.

Simak di sini update daftar frekuensi TV digital bulan Oktober 2021 dan cara dapat bantuan Set Top Box (STB) gratis dari Kemenkominfo.

Pemerintah melalui Kemenkominfo akan membagikan bantuan Set Top Box (STB) gratis kepada masyarakat Indonesia yang memiliki TV analog.

Baca Juga: Cara Dapat Kartu Keluarga Sejahtera atau KKS, Bisa Buat Beli Tabung Gas Elpiji 3 Kg Mulai Tahun 2022

Adapun target pembagian bantuan Set Top Box (STB) gratis adalah masyarakat kurang mampu agar mereka tidak perlu membeli televisi yang lebih modern untuk nonton TV digital.

Namun sebelumnya, apa itu Set Top Box? Mengapa harus menyiapkan STB untuk bisa nonton siaran TV digital?

Set Top Box (STB) atau disebut juga dekoder ini bisa mengubah sinyal digital menjadi gambar dan suara yang dapat ditampilkan di TV analog biasa.

Bantuan Set Top Box (STB) akan memudahkan masyarakat bisa nonton tayangan TV digital tanpa harus mengganti TV dengan televisi yang lebih modern.

Halaman:

Editor: Ardhy Nur Ekasari

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah