Dinsos Jakarta: BST DKI Rp600 Ribu di Bank DKI Cair Hanya Sampai Tahap Ini

- 21 Oktober 2021, 17:54 WIB
ILUSTRASI: Jadwal penyaluran dana bansos tunai BST Rp600 ribu DKI Jakarta yang akan segera cair ke bank DKI. Cek penerima di link corona.jakarta.go.id. /Instagram @dinsosdkijakarta
ILUSTRASI: Jadwal penyaluran dana bansos tunai BST Rp600 ribu DKI Jakarta yang akan segera cair ke bank DKI. Cek penerima di link corona.jakarta.go.id. /Instagram @dinsosdkijakarta /

Media Magelang - BST DKI Rp600 ribu yang ditunggu warga Jakarta ke rekening Bank DKI ternyata hanya cair sampai tahap ini.

Dinsos DKI Jakarta jawab kepastian terkait kelanjutan program BST DKI Rp600 ribu yang hanya cair sampai tahap ini.

BST DKI yang berasal dari dana APBD Permprov DKI Jakarta dikabarkan berlanjut cair ke ATM Bank DKI hanya sampai tahap ini saja. 

Dinsos Jakarta berharap masyarakat mengerti bahwa pencairan dana bansos BST DKI ke ATM Bank DKI penerima hanya berlanjut di tahap ini.

Baca Juga: Kode BST DKI Rp600 Ribu Cair ke Bank DKI dari Dinsos Jakarta dan Bansos Kemensos Bulan Ini

Dinsos Jakarta menyampaikan informasi tentang penyaluran dana BST DKI Rp600 ribu serta bantuan lain dari Kemensos yang diberikan kepada warganya.

Lalu apakah BST DKI tahap 7 dan 8 akan segera cair lagi dari Dinsos Jakarta bulan Oktober ini?

Dinsos Jakarta melalui akun Instagram resmi mereka @dinsosdkijakarta mengunggah postingan tentang BST DKI tahap 7 dan 8.

Dinsos Jakarta memang sudah menyalurkan dana bansos DKI Rp600 ribu via Bank DKI.

Halaman:

Editor: Puspasari Setyaningrum

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x