Benarkah Set Top Box (STB) Gratis Kominfo Bisa Diperoleh dengan Daftar di Aplikasi Cek Bansos?

- 4 Januari 2022, 13:07 WIB
Benarkah Set Top Box (STB) Gratis Kominfo Bisa Diperoleh dengan Daftar di Aplikasi Cek Bansos?
Benarkah Set Top Box (STB) Gratis Kominfo Bisa Diperoleh dengan Daftar di Aplikasi Cek Bansos? /Dok. Kominfo

Media Magelang - Kominfo akan segera menyalurkan bantuan Set Top Box (STB) gratis dari Kominfo jelang migrasi ke siaran TV digital tahun 2022.

Lantas, apa saja syarat jadi penerima Set Top Box (STB) gratis dari Kominfo sehingga bisa menonton siaran TV digital?

Masyarakat pun masih banyak yang bertanya mengenai benarkah Set Top Box (STB) gratis dari Kominfo bisa diperoleh dengan daftar di aplikasi Cek Bansos?

Untuk menemukan jawabannya, simak di sini syarat dan cara daftar jadi penerima Set Top Box (STB) gratis dari Kominfo.

Baca Juga: Mulai 6 Januari 2022, Ini Jadwal Laga Pekan 18 BRI Liga 1 Lengkap Dibuka Duel PSIS Semarang vs Persija Jakarta

Bantuan perangkat Set Top Box (STB) gratis dari Kominfo pada tahun 2022 ini bisa digunakan untuk menonton siaran TV digital melalui TV analog.

Dengan memasang Set Top Box (STB) gratis dari Kominfo, masyarakat pengguna TV analog tidak perlu ganti televisi yang lebih modern.

Selengkapnya, simak di sini informasi terbaru mengenai cara daftar jadi penerima Set Top Box (STB) gratis dari Kominfo.

Kominfo telah menyiapkan sebanyak 6,7 juta Set Top Box (STB) yang siap dibagikan secara gratis kepada masyarakat yang telah memenuhi syarat jadi penerima.

Halaman:

Editor: Ardhy Nur Ekasari

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah