Cara Cek Penerima BSU Subsidi Gaji 2022 Lewat Situs Kemnaker dan BPJS Ketenagakerjaan Online

- 1 September 2022, 15:53 WIB
Cara Cek Penerima BSU Subsidi Gaji 2022 Lewat Situs Kemnaker dan BPJS Ketenagakerjaan
Cara Cek Penerima BSU Subsidi Gaji 2022 Lewat Situs Kemnaker dan BPJS Ketenagakerjaan /Tangkap layar instagram.com/@ditjen.gtk.kemdikbud

Media Magelang - Kabar gembira, BSU Subsidi Gaji akan cair lagi di bulan September tahun 2022.

Sebelum BSU Subsidi Gaji cair ada baiknya untuk cek penerima BLT dengan ikuti cara berikut ini.

BSU Subsidi Gaji bisa dicek lewat situs resmi Kemnaker maupun BPJS Ketenagakerjaan.\

Bagi yang bingung, cara cek penerima BSU Subsidi Gaji bisa dilakukan dengan mudah lewat online saja.

Baca Juga: Link Savefrom.net: Bisa Download Video MP4 dari YouTube Gratis dan Praktis di Sini

Sebelum cek penerima BSU Subsidi Gaji, berikut ini informasi terbaru terkait pencairan dana BLT dari Kemnaker ini.

Saat ini Kemnaker sedang mematangkan data penerima BSU Subsidi Gaji tahun 2022.

Nantinya BSU Subsidi Gaji akan diberikan kepada 16 juta pekerja yang memiliki gaji maksimum Rp3,5 juta per bulan.

Bagi pekerja yang merasa gajinya masih di bawah itu maka bisa berkesempatan dapat BSU Subsidi Gaji.

Halaman:

Editor: Sonia Okky Astiti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x