Gaji dan Lokasi Penempatan Tak Sesuai Harapan, 1.921 CASN Mengundurkan Diri

- 8 Agustus 2023, 17:30 WIB
Gaji dan Lokasi Penempatan Tak Sesuai Harapan, 1.921 CASN Mengundurkan Diri /
Gaji dan Lokasi Penempatan Tak Sesuai Harapan, 1.921 CASN Mengundurkan Diri / /beritabeta.com

Media Magelang - Berita mengejutkan datang dari 1.921 Calon Aparatur Sipil Negara (CASN) yang baru saja dinyatakan lulus.

1.921 Calon Aparatur Sipil Negara (CASN) yang baru saja dinyatakan lulus itu memutuskan mengundurkan diri.

Alasan utama 1.921 Calon Aparatur Sipil Negara (CASN) mengundurkan diri adalah karena masalah gaji dan lokasi penempatan yang disinyalir tak sesuai dengan harapan.

Berita mengenai 1.921 CASN yang mengundurkan diri karena masalah gaji itu disampaikan oleh Plt. Kepala BKN Haryomo Dwi Putranto.

Baca Juga: Tahun 2023 Pemerintah Hapus Tenaga Kerja Honorer dan Merubahnya Jadi PNS Paruh Waktu

“Ada sejumlah alasan pengunduran diri peserta seleksi, salah satunya menyangkut ketidaksesuaian pekerjaan dan penghasilan dengan ekspektasi pelamar," kata Plt. Kepala BKN Haryomo Dwi Putranto, dikutip dari Pikiran Rakyat.

"Untuk itu BKN akan menyediakan keterangan rincian informasi setiap jabatan pada formasi yang dilamar,” lanjut Haryomo Dwi Putranto.

Tercatat 1.921 peserta seleksi Aparatur Sipil Negara (ASN) mengundurkan diri dengan berbagai alasan selama pelaksanaan seleksi Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) 2022.

Karena CASN yang menungundurkan diri jumlahnya ribuan, pemerintah mengimbau kepada para pelamar untuk mempertimbangkan terlebih dulu Sebelum melakukan pendaftaran, baik dari aspek jabatan, lokasi penempatan, hingga gaji atau penghasilan.

Halaman:

Editor: Heru Fajar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x