Vaksinasi Covid-19 Jateng Sudah Capai 54 Persen, Senin Mulai Lagi Serentak di 31 Kabupaten Kota

- 24 Januari 2021, 17:15 WIB
Vaksinasi Covid-19 Jateng Sudah Capai 54 Persen, Senin Mulai Lagi Serentak di 31 Kabupaten Kota
Vaksinasi Covid-19 Jateng Sudah Capai 54 Persen, Senin Mulai Lagi Serentak di 31 Kabupaten Kota /Humas Jateng/

"Maksimal 10 orang untuk divaksin pertama kali yakni, bupati atau walikota, ketua DPRD, Dandim, Kapolres, Kajari, Kadinkes, tokoh agama, tokoh kesehatan dan tokoh masyarakat. Setelah tokoh-tokoh itu, dilanjutkan dengan nakes di daerah masing-masing, pada hari Senin 25 Januari 2021," jelas Yuli.

Ia menjelaskan pada pencanangan vaksinasi serentak akan diikuti 31 kabupaten dan kota. Sementara untuk Kabupaten Wonogiri, akan melakukan vaksinasi awal di hari Selasa 26 Januari 2021.

Tiga wilayah Jateng yaitu Kota Semarang, Kabupaten Semarang dan Kota Surakarta telah mencanangkan vaksinasi di Termin pertama tahap satu, pada 14 Januari lalu.***

Halaman:

Editor: Dinda Silviana Dewi

Sumber: Rilis


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x