Ingin Dapat Modal Usaha KUR Capai Rp10 Juta? Hanya Alumni Prakerja Ini yang Bisa Terima Bantuannya

- 14 Maret 2021, 09:15 WIB
Seleksi Kartu Prakerja Gelombang 13 Telah Diumumkan, Begini 5 Langkah yang Harus Dilakukan Peserta yang Lolos
Seleksi Kartu Prakerja Gelombang 13 Telah Diumumkan, Begini 5 Langkah yang Harus Dilakukan Peserta yang Lolos /prakerja.go.id/

Dengan bantuan KUR Super Mikro dari pemerintah, masyarakat bisa membangun usaha sesuai pada minat dan bakat yang telah diasah saat mengikuti kelas kursus Kartu Prakerja.

Seperti yang termuat dalam data Kementerian Koordinator Bidang Perekonomian atau Kemenko Perekonomian, peserta Kartu Prakerja dari 11 gelombang berjumlah 5,98 juta orang.

Baca Juga: Cukup dengan Membawa Kartu Keluarga Sejahtera, Anda Bisa Cairkan 2 Bansos Ini

Baca Juga: Syarat Daftar Bantuan UMKM Online 2021 di depkop.go.id, Bantuan Modal Usaha Setiap Tahun dari Pemerintah

Baca Juga: Syarat Daftar UMKM Online 2021, Bantuan Wirausaha Pemula dari Pemerintah

Saat ini, para peserta telah menjadi alumni yang telah lulus pada berbagai pelatihan yang diselenggarakan mitra Kartu Prakerja.

Namun, tidak semua peserta yang berhasil mengikuti pelatihan hingga selesai dan memeroleh bantuan insentif Rp3,55 juta.

Hanya sebanyak 5,23 juta peserta yang menyelesaikan masa pelatihannya dan mendapatkan bantuan sebesar Rp3,55 juta.

Bantuan senilai Rp3,55 juta terdiri dari insentif pasca pelatihan Rp2,4 juta dan insentif pasca survei Rp150 rib.

Sementara bantuan sebesar Rp1 juta telah digunakan para peserta untuk membayar sejumlah kelas pelatihan yang tersedia di berbagai mitra Kartu Prakerja.

Halaman:

Editor: Eko Prabowo

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah