Sebelum Terlanjur Diverifikasi, Simak Cara Ubah Data Penerima BLT BPUM UMKM 2021 dari Pemkab Sleman

- 19 Mei 2021, 15:15 WIB
Cara untuk mengubah data penerima BLT BPUM UMKM 2021 sebelum diverifikasi oleh Instansi pengusul, seperti tips dari Pemkab Sleman berikut.
Cara untuk mengubah data penerima BLT BPUM UMKM 2021 sebelum diverifikasi oleh Instansi pengusul, seperti tips dari Pemkab Sleman berikut. /ANTARA/Arif Firmansyah

Media Magelang - Saat mendaftar pengajuan BLT BPUM UMKM 2021 pasti di antara para pendaftar ada yang melakukan kesalahan.

Memang hal tersebut wajar, dan kesalahan yang paling sering dilakukan adalah ketika mengisi data diri.

Terkait hal tersebut, sebagaimana dilansir Media Magelang dari Instagram Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Sleman, membagikan tips atau cara untuk mengubah data penerima BLT BPUM UMKM 2021.

Hal ini mungkin dilakukan, dengan catatan selama data diri Anda belum diverifikasi oleh instansi pengusul pengajuan BLT BPUM UMKM 2021 di daerah Anda.

Baca Juga: Formasi CPNS dan PPPK 2021 DKI Jakarta Buka 12.000 Lowongan

1. Unduh bukti register atau pendaftaran yang telah diisikan sebelum melalui portal dataumkm.slemankab.go.id/bpum

2. Pada bukti pendaftaran akan tercantum USERNAME dan PASSWORD.

3. Username berisi NIK, dan password tertera di bukti pendaftaran.

4. Klik LOGIN kemudian masukkan USERNAME dan PASSWORD sesuai dengan yang tertera di bukti pendaftaran.

Halaman:

Editor: Puspasari Setyaningrum

Sumber: Pemkab Sleman


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x