Link Pendaftaran BLT UMKM 2021 di Kota Pekalongan, Ditutup 21 Juni 2021!

- 12 Juni 2021, 06:30 WIB
Ini dia link daftar BLT UMKM 2021 di Kota Pekalongan, ditutup 21 Juni 2021
Ini dia link daftar BLT UMKM 2021 di Kota Pekalongan, ditutup 21 Juni 2021 /pixabay

Media Magelang - Ini dia link daftar BLT UMKM 2021 khusus bagi pelaku UMKM di kota Pekalongan!

Pendaftaran BLT UMKM di kota Pekalongan sudah dibuka kembali sejak 2 Juni lalu.

Sama seperti di kabupaten dan kota lainnya, pendaftaran BLT UMKM 2021 di Pekalongan dilakukan secara online.

Pendaftaran BLT UMKM 2021 dilakukan dengan menggunakan pengisian formulir secara online. Link akan dicantumkan di akhir artikel ini.

Baca Juga: Ini Alasan Mengapa BLT UMKM Gagal Cair, Coba Cek BPUM di eform.bri.co.id

Maka dari itu, bagi pelaku UMKM di Pekalongan yang ingin dapat Rp 1,2 juta harus mendaftarkan diri sebagai penerima BLT UMKM 2021.

Pemerintah menggelontorkan dana Rp 1,2 juta untuk setiap pelaku UMKM yang mendaftarkan diri dalam BLT UMKM 2021.

Bantuan dana ini diharapkan nantinya dapat membantu modal usaha para pelaku UMKM yang terdampak pandemi.

Sebelum mengetahui link pendaftarannya, ada baiknya anda mengetahui persyaratannya terlebih dahulu.

Halaman:

Editor: Amallia Putri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x