Vaksin Covid-19 Ramai Dibandingkan, Mana yang Lebih Efektif? Simak Penjelasan Berikut

- 18 Juli 2021, 15:15 WIB
Mana vaksin Covid-19 yang lebih efektif? Simak penjelasan berikut.
Mana vaksin Covid-19 yang lebih efektif? Simak penjelasan berikut. /Pixabay/HakanGERMAN

Sementara vaksin Pfizer BioNTech dan Moderna menggunakan metode mRna (messenger Rna).

Vaksin berbasis mRna ini akan mengajari dan memberi instruksi sel tubuh untuk membentuk protein yang bisa memicu respon kekebalan dalam tubuh.

Nah, respon imun itulah yang akan menghasilkan antibodi yang membentengi tubuh kita saat terinfeksi virus corona.

Sementara vaksin Johnson&Johnson (J&J) memodifikasi Adenovirus yang mengandung materi genetik yang terdapat pada virus corona.

Tidak seperti jenis vaksin lainnya, vaksin J&J hanya butuh sekali suntik.

Baca Juga: Thailand dan Vietnam Campur Dua Vaksin Covid-19 Merk Beda, Amankah? Berikut Penjelasan Pakar

Seberapa efektif vaksin Covid-19 yang ada sejauh ini?

Berdasar uji klinis sejauh ini, Moderna dan Pfizer BioNTech mempunyai tingkat keampuhan paling tinggo, yaitu masing-masing 94 persen (14 hari setelah dosis kedua) dan 95 persen (seminggu setelah dosis kedua).

Sementara J&J punya keampuhan atau efficacy rate sebesar 66 persen 28 hari setelah sekali suntik.

Lalu, bagaimana menghitung tingkat keampuhan?

Halaman:

Editor: Destri Ananda Prihatini

Sumber: Vox CDC


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah