Karyawan Bisa Dapat BLT Subsidi Gaji 2021 Rp1 Juta Jika Termasuk Kriteria Berikut

- 27 Juli 2021, 06:55 WIB
BLT Subsidi Gaji BPJS Ketenagakerjaan kembali cair atau diperpanjang tahun 2021. Cek nama di laman www.kenmaker.go.id
BLT Subsidi Gaji BPJS Ketenagakerjaan kembali cair atau diperpanjang tahun 2021. Cek nama di laman www.kenmaker.go.id /Instagram @kemnaker

4. Memiliki upah di bawah Rp 3,5 juta.

5. Pekerja berada di Zona PPKM Level 4.

6. Pekerja memiliki rekening bank aktif.

Inilah tata cara mengecek nama Anda sebagai penerima bantuan BLT Subsidi Gaji 2021 Rp1 juta melalui laman kemnaker.go.id.

Cara Cek Penerima BLT Subsidi Gaji 2021 Rp1 Juta 

  1. Buka link kemnaker.go.id
  2. Klik Daftar yang terletak di kanan atas
  3. Jika belum memiliki akun, klik Daftar Sekarang
  4. Isi data diri, mulai dari NIK, nama orang tua, email, nomor HP, dan password
  5. Klik Daftar Sekarang
  6. Cek kode OTP yang dikirimkan ke nomor HP, lakukan aktivasi akun

Jika akun link kemnaker.go.id sudah dibuat, lanjutkan login dengan cara berikut:

  1. Login kemnaker.go.id
  2. Isi data diri secara lengkap
  3. Muncul pembertahuan berisi status karyawan sebagai peneriam BLT Subsidi Gaji 2021 atau tidak.

Apabila pekerja terdaftar, proses penyaluran BLT Subsidi Gaji 2021 Rp1 juta nantinya akan dilakukan dengan dua kali masa pencairan melalui bank penyalur Himbara yang dimiliki penerima.

Demikian informasi terkait kriteria atau syarat penerima BLT Subsidi Gaji Rp1 juta yang bisa didapatkan karyawan mulai Agustus 2021.***

Halaman:

Editor: Destri Ananda Prihatini

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah