Kunjungi Ponpes di Demak, Tim Divhumas Polri Bersama Polda Jateng Sampaikan Bahaya Paham Radikalisme

- 23 April 2021, 05:59 WIB
Berkunjung ke Ponpes Demak, Tim Divhumas Polri dan Polda Jateng Sosialisasikan Bahaya Paham Radikalisme
Berkunjung ke Ponpes Demak, Tim Divhumas Polri dan Polda Jateng Sosialisasikan Bahaya Paham Radikalisme /

Media Magelang - Tim Divhumas Mabes Polri bersama Polda Jateng kunjungi Ponpes Langgar Wali Jogoloyo Wonosalam Demak pada Kamis, 22 April 2021.

Kedatangan Polda Jateng bersama Tim Divhumas Mabes Polri, dalam rangka untuk meliput kegiatan Ponpes Langgar Wali Jogoloyo Wonosalam Demak.

Selain meliput kegiatan Ponpes, Ahmad Menjelaskan, bahwa Polda Jateng bersama Tim Divhumas Polri untuk menyampaikan program Mabes Polri mengenai kontra radikal.

Baca Juga: Final Piala Menpora 2021! Live Streaming Gratis Laga Persib VS Persija di TV Online

Dikatakan Ahmad, terorisme ini bisa menghancurkan Negara dan umat di dunia ini.

Program Kontra Radikalisme ini, program untuk membentengi diri atau pertahanan dari ancaman paham paham radikal di masyarakat terutama generasi muda.

Ia juga mengungkapkan bahwa Pondok Pesantren Langgar Wali Jogoloyo Wonosalam Demak tidak terpapar pengaruh radikalisme dan terorisme.

Baca Juga: Polri Gelar FGD Soal Terorisme dengan Polda Jateng, Bentengi Generasi Milenial dari Aksi Teror dan Radikalisme

Namun, ia juga berpesan, untuk tetap memperkokoh diri kepada santri dan masyarakat demak dari bahaya paham radikalisme yang menjadikan terorisme.

Halaman:

Editor: Destri Ananda Prihatini

Sumber: Humas Polda Jateng


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x